Ilmuinternet.com - Halo semua, dalam postingan ini akan mengulas panduan tentang cara mematikan translate atau terjemahan subtitle di bilibili. Umumnya fitur translate video dikenal sebagai subtitle yang berisi teks terjemahan misalnya bahasa indonesia, melayu, inggris dan lainnya.
Bagi kalian yang belum mengetahui cara mematikan subtitle di video Bilibili, berikut akan saya bagikan tutorial lengkap beserta gambar penjelasannya. Oleh karena itu, buat teman-teman yang membutuhkannya silahkan baca informasinya dibawah ini.
Pemberitahuan: Untuk saat ini pihak bilibili belum menyediakan fitur tersebut dan sepertinya subtitle video bilibili tidak dapat dimatikan atau nonaktif alias ada secara otomatis. Sayang sekali bukan? Nah untuk mengobatinya mungkin bisa melihat tutorial ganti subtitle berikut ini!
Langkah-langkah Merubah Subtitle di Bilibili:
- Buka aplikasi Bstation
- Selanjutnya putar video anime kesukaanmu
- Tap icon "CC" dipojok kanan atas pemutaran video berlangsung.
- Kemudian pilih translate "Bahasa Indonesia" khusus pengguna indonesia yang ingin terjemahan teks asli anime jepang.
- Sekarang lihat, teks translate bahasa indonesia di Bstation sudah terpasang seperti pada contoh gambar berikut.
- Selesai, anda dapat menyesuaikan terjemahan bahasa apa yang mau digunakan sesuai kebutuhan masing-masing. Mudah bukan?
Akhir Kata
Demikian ulasan tentang cara menonaktifkan subtitle di Bilibili yang dapat kalian pelajari. Semoga apa yang disampaikan pada informasi diatas bisa bermanfaat dan membantu dalam penggunaan aplikasi Bstation lebih baik.
Jangan lupa untuk membaca Tutorial Bstation lainnya yang mungkin anda butuhkan dan pastinya berguna untuk anda ketahui. Terima kasih sudah berkunjung, silahkan share ke media sosial agar teman-temanmu juga mengetahuinya.