Ilmuinternet.com - Sedang mencari template blogger keren dan menarik? Mungkin template blogspot berita dan jurnal yang bernama Terkemuka ini cocok untuk menghiasi tampilan blog tampak lebih segar dan profesional mendukung tampilan perangkat mobile yang lebih responsif!
Template ini sendiri diterbitkan karena banyaknya permintaan dari pengguna blogger yang menginginkan template ini untuk digunakan di platform Blogger. Dengan sentuhan redesign dari Rudy Pratama akhirnya pengguna bisa menikmati template blogspot ini sekarang juga dan tentunya gratis.
Beberapa feature chart sudah dihilangkan karena selama ini belum bisa diterapkan pada blogger, namun pengguna tidak perlu khawatir karena sudah terpasang fitur lain yang membuat tampilannya lebih terlihat dan berikut fitur-fiturnya telah berhasil disematkan.
Informasi Template Terkemuka:
- Nama: Terkemuka
- Kategori: Blogger Template
- File: Theme, Content Demo & Documentation
- Layout: Responsive
- Rilis: 16 Oktober 2020
Fitur Template Terkemuka:
- Responsive
- SEO and Mobile Friendly
- Fast Loading
- High CTR
- Facebook Comment
- Breadcrumbs Schema.org
- Related Posts
- Newsletter Widget
- Navigation Dropdown
- Corousel Widget
- Sticky Social Share Button
- Infinity Scroll Page
- Back to Top
- Resizer Text
- No Credit Footer
- Any More..