Hai semua, apakah kamu sedang mencari informasi seputar game GTA 5 mobile? Pada kesempatan ini saya ingin berbagi tutorial bermain GTA 5 android dalam menggunakan kendaraan jenis mobil seperti yang mau saya jelaskan berikut.
Permainan GTA 5 tersebut merupakan karya developer fans yaitu GKD Gaming Studiow di perangkat android. Berjudulkan "GTA 5 Beta 0.7" dengan grafis HD, sangat bagus dan mirip dengan Grand Theft Auto V aslinya.
Menaiki mobil sangat dibutuhkan dalam permainan guna mempermudah dan mempercepat pemain sampai tujuan, sehingga lebih cepat untuk menyelesaikan misi-misi di dalam dunia game open world 3D tersebut.
Langkah-Langkah Mengendarai Mobil di GTA 5 Beta 0.7 Apk Android:
1. Buka game GTA 5 Mobile
2. Kemudian pilih karakter yang tersedia yaitu "Michael atau Franklin". Disini saya menggunakan karakter kulit hitam yaitu Franklin.
3. Selanjutnya pergi ke Garasi atau Dengan menekan tombol mobil untuk mengeluarkan mobil dan tombol nomor 2 untuk memasuki mobilnya, lihat gambar dibawah untuk kejelasannya!
4. Setelah itu, perhatikan gambar berikut. Pada bagian nomor satu untuk tombol "Gas, Rem, dan keluar masuk mobil". Sedangkan nomor 2 mengatur "Analog kanan, kiri dan untuk mengeluarkan nitro penambah kecepatan". Dan untuk mengubah gigi maju atau mundur dapat menggerakan tombol "D/R dan P untuk parkir".
5. Selesai, sangat mudah bukan? Namun sebagai pemula pasti kesulitan untuk bermain, karnanya semoga postingan ini bermanfaat dan berguna untuk kalian.
Video Gameplay GTA 5 Mobile
Kalau teman-teman tertarik untuk mencobanya bisa download gratis game nya lewat link berikut!
• Download GTA 5 Mobile di Android
Tags: gta 5 mobile,gta v mobile,gta 5 mobile app,gta online mobile,gta 5 mobile version,gta 5 online,gta 5 mods,gta 5 phone,gta 5 ios,gta mobile edition,gta 5 iphone,gta 5 android,gta v mods,gta 5 scam,gta online,gta online mobile version,gta 5,gta v iphone,gta v ios,gta v android,how to download gta 5 on mobile,gta 5 android version,gta 5 download ios,gta 5 wanted level,grand theft auto 5 mobile version,mobile game,gta online phone,gta5