Ikuti update di Channel YouTube! Subscribe

Cara Melihat dan Memasukan Kode Undangan TikTok

Ilmuinternet.com - TikTok merupakan aplikasi jejaring sosial unggahan video singkat yang sangat populer di smartphone android maupun IOS. Banyak video menarik, kreatif dan menginspirasi yang dapat kita tonton di TikTok.

Saat ini aplikasi TikTok telah diunduh mencapai 100 juta download di Google Playstore dan sudah mempunyai jutaan pengguna aktif dengan bakat kreator video dengan kontennya masing-masing.

Mungkin ada beberapa temanmu yang belum mengetahui aplikasi TikTok ini, kita dapat mengundang teman melalui kode undangan TikTok atau kode refferal yang nantinya bisa menghasilkan uang di TikTok.

Pengguna yang berhasil mengajak teman untuk memakai aplikasi TikTok akan diberikan imbalan berupa koin, yang nantinya dapat ditarik melalui pulsa, Ovo maupun DANA. Lalu bagaimana cara mengetahui kode undangan TikTok?


Cara Melihat Kode Undangan TikTok

  1. Buka aplikasi tiktok anda. yang belum download silahkan bisa klik disini.
  2. Buka menu Profil pada pojok kanan bawah
  3. Setelah itu tap ikon koin emas yang ada pada pojok kiri atas
  4. Klik tombol undang, yang nantinya akan muncul kode undangan/referral code.
  5. Terakhir, Tap ikon salin dan bagikan ke teman-teman kamu


Contoh Kode Undangan TikTok

Kode undangan TikTok "ilmuinternet.com"


Cara Memasukan Kode Undangan TikTok

Setelah mendapatkan kode undangan atau kode referral tiktok lite, mungkin saja anda masih bingung bagaimana cara masukin kode referal tiktok lite. Berikut saya bagikan caranya :

  1. Buka aplikasi TikTok anda.
  2. Daftarkan akun secara manual (memasukkan nomor telepon/email) atau bisa juga via akun media sosial (Facebook, Google, atau Twitter). Untuk lebih jelasnya silahkan baca artikel Cara Mendaftar Tik Tok.
  3. Klik menu Profil pada pojok kanan bawah.
  4. Selanjutnya klik ikon koin emas yang ada pada pojok kiri atas.
  5. Klik tombol Undang, nantinya akan muncul kolom bertuliskan “Masukkan kode rujukan untuk mendapatkan 100000 Poin”.
  6. Masukkan kode undanganmu dalam kolom tersebut.


Demikian pembahasan lengkap seputar tiktok, mulai dari cara melihat kode undangan tiktok dan cara memasukkan kode referal tiktok. Semoga dapat membantu anda yang ingin melihat kode undangan TikTok untuk dibagikan ke teman-temanmu.

Itulah postingan yang dapat saya sampaikan, kalau postingan ini bermanfaat, silahkan share ke teman kamu ya. Oh iya, apabila ada yang ingin bertaya silahkan tulis pada kolom komentar. Terima kasih.

Posting Komentar

Cookie Consent
We serve cookies on this site to analyze traffic, remember your preferences, and optimize your experience.
Oops!
It seems there is something wrong with your internet connection. Please connect to the internet and start browsing again.
AdBlock Detected!
Kami telah mendeteksi bahwa Anda menggunakan plugin adblocking di browser Anda.
Pendapatan yang kami peroleh dari iklan digunakan untuk mengelola situs web ini, kami meminta Anda untuk memasukkan situs web kami ke daftar putih di plugin adblocking Anda.